Senin, 25 April 2016

Otomatisasi Perkantoran Bab 2

Menguraikan Pengoperasian Pengiriman Dokumen Secara Online 

1. Garis Besar Sistem Komunikasi 
secara umum komunikasi data dapat dikatakan sebagai proses pengiriman informasi (data) yang telah diubah dalam suatu kode tertentu yang telah disepakati melalui media listrik atau elektronik dari suatu lokasi ke lokasi lain.
2. Komunikasi Dengan E-Mail
langkah-langkah membuat E-Mail :
a. Buka internet explorer
b. Ketik pada adsress bar http://www.yahoo.com kemudian tekan enter
c. Kemudian klik pada bagian Mail
d. Klik sign up now
e. Pilih free! sign up for yahoo!Mail 
f.  Isi form isian yang ditampilkan pada layar
g. Bila telah selesai,klik button I Agree , maka proses registrasi telah selesai dengan munculnya tampilan             pada layar , kemudain klik continue to yahoo!
h. Sekarang kalian telah memiliki account di yahoo Mail!
i.  Untuk melihat email yang masuk ke inbox , klik check mail atau inbox 
j. Klik pada subject email yang masuk
k. Maka akan ditampilkan isi dari email tersebut, dan kita dapat membalas email tersebut dengan meng-klik       reply
l.  Kita dapat mengetik isi balasan dari email tersebut , setelah selesai klik tombol send
m. Akan tampil konfirmasi bahwa balasan telah terkirim 
n. Untuk mengirim email, klik compose.

3. Melakukan Pengiriman Video Dengan Skype
a. Jalankan skype dan login seperti biasa, kemudian klik kanan pada kontak ynag sedang offline dan klik send video message
b. Jendela pesan video akan muncul di layar komputer, dari sini kalian dapat memulai pean video yang aka disampaikan
c. Klik tomboln bulat di tengah tepat dibawah frame video untuk mulai merekan dan mengakhiri video. sebelum megirimkan pesan , dapat dilakukan preview , jika dirasa sudah pas , klik amplop di panel menu untuk mengirim.

4. Cara Melakukan Rapat Online Dengan Ponsel 
a. Kunjungi alamat https://portal.anywherepad.com selanjutnya,buat akun baru dengan mengklik create account
b. Pasang aplikasi anywhere pad-meet, coloborate dari googleplay apabila menggunakn android setelah terpasang jalankan aplikasi tersebut . Jika berhasil , kamu akan disuguhi daftar agenda rapoat yanfg direncanakan
c. Kembali ke komputer , pada bagian meet now , masukkan judul rapat lalu undang rekan-rekan kamu          dengan cara memasukkan e-mail mereka. untuk dapat rapat bersama , rekan-rekan yang kamu undang           juga harus memasang aplikasi anywhere pad di ponsel android atau IOS mereka. Setelah masuk                   anywhere portal , tab tombol join dari ageda rapat akan muncul
d. Proses join yang dilakukan setelah mengunduh semua file presentasi yang diperlukan
e. Khusus untuk presenter, kamu dapat berpindah slide atau halaman dengan cara menggeser layar dengan       jari ke kiri atau ke kanan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar